Kegiatan Pendampingan dan Penerapan Praktek Aplikasi Sistem Informasi Kearsipan Dinamis Terintegritas (SRIKANDI)

Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Kabupaten Rokan Hilir Bidang Penyelenggaraan Kearsipan melakukan Kegiatan Pendampingan dan Penerapan Praktek Aplikasi Sistem Informasi Kearsipan Dinamis Terintegritas (SRIKANDI) Tahun 2023 yang di ikuti oleh Seluruh OPD dan Kecamatan Se- Kabupaten Rokan Hilir.

 

 

 

 

 

 

 

 

Komentar

Tinggalkan Komentar